Search

Pertemuan ATIGA Trade Negotiating Committee (TNC) ke-8

  Dengarkan Berita Ini


Menyambut tahun baru, putaran ke-8 ini menjadi awal pertemuan ATIGA TNC di tahun 2024. Pertemuan memfokuskan pembahasan pada beberapa isu krusial, termasuk Perdagangan dan Lingkungan, serta Perdagangan Saat Masa Krisis.

Pertemuan juga dilaksanakan secara back-to-back dengan ATIGA Working Group on Rules of Origin (WG-ROO) ke-8.